
Hanya Ada Reyna dan Askara
Romance 1 year ago 11 x ditonton
Dalam percakapan di balik pintu, Andin mengatakan bahwa pesawat yang ditumpangi Al hilang kontak. Di situ, Andin memberitahukan kepada Reyna soal kabar buruk tentang Al. Andin pun semakin sedih ketika menyebut bahwa yang dimilikinya saat ini hanya Reyna dan Askara. Sementara itu di tempat lain, Ammar ingin menerobos masuk ke rumah Al untuk bertemu dengan Andin. Penasaran bagaimana kelanjutannya? Saksikan terus di Ikatan Cinta!
|